BP Batam bersama BPK RI dan Kemenkeu Gelar Bimtek tentang Status Aset

- 4 Juni 2024, 19:21 WIB
BP Batam bersama BPK RI dan Kemenkeu Gelar Bimtek tentang Status Aset
BP Batam bersama BPK RI dan Kemenkeu Gelar Bimtek tentang Status Aset /

Baca Juga: Raih Prestasi Internasional, Rani Rafitriyani Apresiasi Perjuangan Atlet Layar Kota Batam

“Untuk mengoptimalisasi pemanfaatan aset-aset tersebut, penetapan status dari Barang Milik Negara (BMN) ke Aset dalam Penguasaan (ADP) menjadi sangat penting agar aset tersebut dapat dikelola secara maksimal oleh pihak-pihak yang memang berhak sehingga dapat memberikan manfaat positif kepada BP Batam dan juga masyarakat,” sambung Wahjoe.

 

Pria yang pernah menjabat sebagai Inspektur di Kemenkeu RI ini berharap melalui Bimtek yang digelar, para pegawai yang hadir dapat menimba lebih banyak ilmu tentang status aset untuk mewujudkan Good Governance di lingkungan BP Batam.

 

“Lewat Bimtek ini harapannya rekan-rekan yang hadir bisa berdiskusi banyak dengan seluruh narasumber untuk memperdalam pengetahuan tentang penetapan status aset BMN dan ADP untuk kemajuan BP Batam,” pungkas Wahjoe.***

Halaman:

Editor: Dani Ramdani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah