Video Fenomena Ombak Bono Menari-nari Hingga 6 Meter di Hilir Sungai Kampar Teluk Meranti

- 14 Mei 2023, 13:58 WIB
Tangkapan layar Video Ombak Bono di Meranti -f/istimewa
Tangkapan layar Video Ombak Bono di Meranti -f/istimewa /

Tercipta karena adanya arus pasang Sungai Kampar dan Laut Cina Selatan atau Laut Natuna Utara, membuat ombak Bono berbeda dengan ombak laut.

Ombak Bono bisa menggulung dengan jarak 30-40 kilometer tanpa putus sehingga menjadikannya sebagai lokasi berselancar yang digandrungi banyak surfer dunia.

Ombak Bono bisa ditemukan sepanjang tahun, namun ombak tertinggi akan terjadi saat bulan purnama. ***

Baca Juga: Edukasi Pencegahan Kekerasan Seksual Kepada Pelajar SMPN 2 Desa Batu Belah, Oleh BPHN

Baca Juga: Buka KTT Ke-15 IMT-GT, Presiden Jokowi: Mari Kobarkan Semangat Kolaborasi

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Good News From Indonesia (@gnfi)

Halaman:

Editor: Dani Ramdani

Sumber: IG @gnfi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x